Sebelum masuk pada cara-cara nya sebelumnya kamu harus tahu apa sih komedo itu ? Komedo adalah penyumbatan kulit yang terjadi karena adanya beberapa penumpukan pada sel kulit mati yang menyebabkan pori-pori tertutup. Komedo biasa timbul di sekitar wajah terutama pada daerah hidung.
Sebenarnya banyak cara yang bisa digunakan untuk membersihkan komedo secara alami dan murah. salah satunya membersihkan komedo dengan pasta gigi yang sudah pasti ada di kamar mandi rumah kita. meskipun murah dan sederhana tapi dengan pasta gigi ini cukup efektif. Berikut caranya seperti dilansir dari Removing Black Head, Kamis (16/10/2014).
- Sediakan pasta gigi dan garam (akan lebih efektif jika menggunakan pasta gigi mint dan tidak "gel")
- Campurkan pasta gigi & garam dengan perbandingan yang sama, campur hingga merata
- Oleskan ke area komedo diamkan selama 5 menit lalu pijat-pijat secara memutar
- Setelah itu bilas dengan air hangat, pijat-pijat dengan lembut menggunakan handuk dingin atau sendok yang dingin. tujuannya untuk mengecilkan pori-pori hingga menutup.
Baca juga : Cara lain membersihkan komedo secara alami
Nih di youtube ada juga yang share membersihkan komedo dengan pasta gigi.
0 Response to "Caranya membersihkan komedo dengan pasta gigi"
Post a Comment
Silahkan berkomentar dengan baik dan sopan.